Posts

Showing posts from August, 2022

Apa Itu RUBY Pengertian, Fungsi, dan Contoh Penerapannya

Image
  Ruby dikembangkan oleh programmer asal Jepang bernama Yukihiro Matsumoto (Matz). Pada tahun 1993, Ia mulai membangun Ruby dengan tujuan menciptakan bahasa pemrograman yang dapat ditulis secara efisien. Matz menggabungkan bahasa favoritnya, yakni Perl, Smaltalk, Eiffel, Ada, serta Lips untuk membangun bahasa pemrograman baru yang seimbang dari segi imperatif dan fungionalitasnya. Keunggulan Bahasa Pemrograman Ruby Kalau tadi sudah dijelaskan tentang apa itu Ruby, sekarang mari simak apa saja keunggulan bahasa pemrograman Ruby berikut ini: 1. Memilki sintaks sederhana Ruby termasuk salah satu bahasa pemrograman dengan sintaks yang sederhana. Karena kesederhanaan kodenya,  kerja programmer jadi lebih efektif. Dibandingkan dengan bahasa pemrograman lain yang umumnya dibutuhkan sekitar 10 baris, Ruby hanya butuh 1 atau 2 baris saja. Kamu juga tak perlu menggunakan titik koma (;) di akhir sintaks. 2. Bahasa pemrograman berbasis objek (OOP) Pemrograman berbasis OOP dianggap lebih fleksibel,

Pengertian python

Image
  Python adalah bahasa pemrograman interpretatif yang dapat digunakan di berbagai platform dengan filosofi perancangan yang berfokus pada tingkat keterbacaan kode dan merupakan salah satu bahasa populer yang berkaitan dengan Data Science, Machine Learning, dan Internet of Things (IoT). Keunggulan Python yang bersifat interpretatif juga banyak digunakan untuk prototyping, scripting dalam pengelolaan infrastruktur, hingga pembuatan website berskala besar. Bahasa Python menjadi keharusan untuk Anda yang ingin mempelajari dasar-dasar scripting dan pengolahan data atau machine learning. Bahasa Python digunakan secara luas, masuk dalam 3 besar bahasa pemrograman yang digunakan dalam beberapa tahun belakangan. Pustaka (Library) yang luas, memungkinkan Anda mengembangkan ke bidang-bidang lainnya. Beberapa library atau framework terpopuler data science dan machine learning menggunakan Python antara lain: Scikit-Learn, TensorFlow, PyTorch. Bahasa Python memiliki kurva pembelajaran (learning-curv

Pengertian Algoritma

Image
  Algoritma adalah metode atau langkah yang direncanakan secara tersusun dan berurutan untuk menyelesaikan atau memecahkan permasalahan dengan sebuah intruksi atau kegiatan Selain digunakan untuk pemecahan masalah menggunakan komputer, algoritma juga dapat diterapkan dalam menyelesaikan permasalahan sehari-hari yang membutuhkan sederet proses atau langkah-langkah prosedural. Agar lebih memahami apa itu algoritma mari kita pelajari pengertiannya dari beberapa sumber. Pada beberapa sumber buku diperoleh pengertian dari algoritma di antaranya : 1.    Algoritma menurut (Kani, 2020, 1.19) adalah suatu upaya dengan urutan operasi yang disusun secara logis dan sistematis untuk menyelesaikan suatu masalah untuk menghasilkan suatu output tertentu. 2.    Algoritma berasal dari kata algoris dan ritmis yang pertama kali diperkenalkan oleh Abu Ja’far Muhammad Ibn Musa Al Khwarizmi pada 825 M di dalam buku Al-Jabr Wa-al Muqabla. Dalam bidang pemrograman, algoritma dide?nisikan sebagai metode yang te

Apa Itu JavaScript? Fungsi dan Contohnya

Image
  Apa Itu JavaScript? Bicara teknis, JavaScript atau kita singkat menjadi JS merupakan bahasa pemrograman jenis interpreter, sehingga kamu tidak memerlukan  compiler  untuk menjalankannya. JavaScript memiliki fitur-fitur seperti berorientasi objek,  client-side ,  high-level programming , dan  loosely typed . Fungsi JavaScript “Intinya, fungsi JS tidak hanya soal urusan  front end , tapi juga sekaligus dipakai untuk urusan  back end,”  imbuh developer. Contoh Ngoding Dasar dengan JavaScript Kalau begitu, mari kita coba praktikan dengan menuliskan kode program berikut ini. Kamu bisa gunakan teks editor sepert VScode atau sejenisnya. Kode Lab: Kode Lab : < ! DOCTYPE html > < html > < head >      < title > Hello World Javascript < / title > < / head > < body >      <script>          console . log ( "Saya belajar Javascript di Dicoding" ) ;          document . write ( "Hallo Dicoding" ) ;      </script> < / bod

APA ITU PEMROGRAMAN ?

Image
  P emrograman atau  programming  adalah proses menulis, menguji dan memperbaiki ( debug ), dan memelihara kode yang membangun suatu program komputer. Kode ini ditulis dalam berbagai bahasa pemrograman atau sering disebut juga bahasa komputer. Tujuan dari pemrograman adalah untuk memuat suatu program yang dapat melakukan suatu perhitungan atau ‘pekerjaan’ sesuai dengan keinginan pemrogram. Untuk melakukan pemrograman, diperlukan keterampilan dalam algoritma, logika, bahasa pemrograman, dan pada banyak kasus, pengetahuan-pengetahuan lain seperti matematika. Pemrograman adalah suatu cara dalam membuat satu atau menghubungkan lebih dari satu algoritma dengan menggunakan suatu bahasa pemrograman tertentu sehingga menjadi suatu program komputer. Ada banyak bahasa pemrograman yang dapat digunakan seperti bahasa C, C++, Java, Phyton, dan lain-lain. Di tahun 1854, George Boole menemukan sistem logika yang disebut logika Boole. Logika ini menyatakan hubungan lebih besar, lebih kecil, sama denga

Apa itu URL? Berikut Pengertian URL,Fungsi,Beserta Bagian-Bagiannya

Image
Apa Itu URL? URL adalah singkatan dari   Uniform Resource Locator   , istilah lain untuk menyebut alamat website. URL ini berfungsi membawa Anda ke sebuah website spesifik yang ingin dituju. Biasanya, Anda akan diminta mengetikkan alamat ini di bagian   address bar  yang ada di browser. Fungsi URL Jika boleh diibaratkan, website adalah rumah. Maka, untuk menuju rumah itu, Anda perlu alamat. Dalam dunia virtual, alamat inilah yang disebut dengan URL. Domain juga merupakan komponen dari alamat itu sendiri. Secara spesifik domain menunjukkan “pemilik rumah” atau nomor rumah dari sebuah website. Tapi, domain tidak bisa memberikan petunjuk lengkap tentang lokasi sebuah website. Jadi, jawaban untuk pertanyaan di atas adalah tidak. URL tidak sama dengan domain. Namun, jika Anda tertarik lebih lanjut memahami soal domain, coba baca artikel  Perumpamaan Antara Website dan Rumah Domain Nomor rumah / nama pemilik rumah URL Alamat lengkap IP Address Koordinat peta Cara ini tentunya kurang efektif

PENGERTIAN HYPERTEXT

Image
Hypertext adalah Hypertext adalah  text yang berhubungan dengan dokumen lain atau teks yang nge-link ke informasi lain. Pada link dalam dokumen hypertext apabila di klik, maka dapat dengan cepat menuju/ melompat ke konten yang berbeda. Walaupun hypertext biasanya berkaitan dengan halaman Web, tetapi teknologi sudah ada sejak tahun 1960-an. Software program yang mencakup ensiklopedia dan kamus telah lama dalam definisi mereka istilah hypertext telah digunakan mereka dan mempunyai arti pembaca dapat dengan cepat mengetahui lebih lanjut tentang topik atau kata-kata tertentu.   Fungsi Hypertext Jelaskan fungsi hypertext, hypertext adalah sebagai berikut ini: Untuk membuat halaman web. Untuk membuat link menuju ke halaman web lain dengan kode-kode tertentu (hypertext). Untuk menampilkan berbagai macam informasi di dalam sebuah  browser  internet. Membantu membuat halaman web menjadi lebih interaktif. Kelebihan dan Kekurangan Hypertext Terdapat beberapa kelebihan dan kekurangan hypertext, di